Posted in Februari 2007

HOMEWORKS IN LEASURE TIME

Beberapa bulan lalu semangat untuk membuat canned wifi antenna (homebrew) sangat menggebu-gebu. Bukan hanya itu, usaha untuk ngoceh gratis melalui voip digarap juga….. akhirnya tidak satu pun memperoleh hasil yang memuaskan, malah menjadi pe-er untuk diselesaikan di kemudian hari.  Lebih baik fokus pada sesuatu yang sedikit tapi dalam daripada luas tapi dangkal. 

2 HARI DI SINGAPURA

3/2/07 pkl. 3.30am sampe juga di perbatasan Msia – Spore. Sekedar mau jalan-jalan aja, sekalian bareng “nemenin” senior yang kebetulan ingin memberikan training. Bukan maksud hati ingin lari dari kesibukan di Kuala Lumpur, tapi otak ini perlu sedikit penyegaran. Kali ini adalah kedua masuk Singapura, keadaan alamnya masih terjaga dengan baik. Pintu masuk negeri singa … Baca lebih lanjut

BERBURU INFORMASI DI GOOGLE

Tips & Trik Sumber: detikInet Google (ist.)Jakarta, Siapa yang tak kenal dengan Google. Kata Google sepertinya sudah melekat kuat di benak puluhan juta pengguna Internet. “Googling aja..”, atau “tanya om Google.., celetukan seperti itu sering dilontarkan kalangan pengguna Internet kepada mereka yang ingin berburu informasi. Bahkan Google mungkin menjadi ‘perhentian’ pertama bagi sebagian pengguna Internet … Baca lebih lanjut